Perawatan setelah Aborsi

Apakah kamu perlu USG setelah melakukan aborsi dengan pil?

Kalau kamu tidak mengalami gejala komplikasi atau tidak ragu kehamilan sudah berakhir, tidak perlu melakukan USG…

Apakah Anda memerlukan konseling psikologis sebelum atau sesudah melakukan aborsi medis?

Sebagian besar orang tidak memerlukan bantuan psikologis sebelum maupun setelah aborsi.

Apakah aborsi medis meningkatkan risiko kanker payudara?

Tidak, melakukan aborsi tidak meningkatkan kemungkinan seseorang mengalami kanker payudara.

Apakah bisa hamil lagi dan punya anak setelah melakukan aborsi dengan pil?

Aborsi medis dan keguguran spontan memiliki risiko medis yang sama saja. Berhubung kamu akan lebih mempersiapkan diri…

Kapan kamu bisa melakukan hubungan seks lagi setelah aborsi dengan pil?

Sebaiknya tunggu 4-7 hari setelah menggunakan Misoprostol untuk berhubungan seks. Tepat setelah aborsi, serviks masih…

Kapan kamu bisa hamil lagi setelah melakukan aborsi dengan pil?

Walaupun periode menstruasi kamu akan mulai beberapa minggu setelah aborsi, kamu tetap masuk masa subur kapan saja…

Bagaimana cara mencegah kehamilan yang tidak diinginkan lagi?

Sekitar 85% orang aktif berhubungan seksual yang tidak menggunakan kontrasepsi mengalami kehamilan dalam setahun. Kamu…